Rabu, 05 Januari 2011

7 cara menghindari facebook phising

Facebook tricks, Phising dan maling itu saudara kembar. Bedanya, kalau phising sering dipakai untuk menamai upaya pencurian data di internet. Bicara soal facebook, kejujuran dan kemudahan yang dihadirkan cukup rentan upaya phising. Data yang didapat dari facebook anda, bisa digunakan untuk aneka kepentingan tercela. Misalkan menipu orang dengan mencatut nama anda, foto, nomor HP dan alamat anda. Bisa saja untuk kepentingan mencoreng nama baik anda. Alias fitnah, alias urwah, alias Bagus he he. Kayak teroris aja. So untuk menghindarinya, anda layak mengetahui 7 trik ini.

Silahkan anda download ebooknya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar